Blog cak alief

Tak pernah berhenti berjuang…

Profesornya Marah-Marah

angry_banana.jpgKemaren sore adalah saatnya kuliah mendengarkan. Kuliah 0 sks mendengarkan ‘laporan kemajuan’ dari mahasiswa PhD tentang disertasi mereka. Awalnya kuliah berjalan seperti biasa, ada 2 orang kandidat Doktor yang presentasi dan kemudian dilanjutkan tanya-jawab oleh Profesor pendamping. Setelah orang ke-2 presentasi yang terjadi kemudian adalah ‘petaka’. Profesornya gak tanya jawab, malah marah-marah ke mahasiswa….

moco terusane…

Iklan

November 22, 2007 Posted by | ke-kuliah-an | , | 20 Komentar